Sebagai SUV dengan bentuk yang mungil, KIA Sonet tetap menampilkan kesan gagah. Bagian grille masih mempertahankan identitas Tiger Nose khas KIA. Sistem penerangannya pun sudah dilengkapi teknologi LED dengan tambahan fitur lampu DRL.